Selasa, 03 Juli 2012

Kaka


Nama asli Kaka adalah Ricardo Izecson dos Santos Leite, dia lahir di Brasilia, 22 April 1982. Kaka adalah pesepakbola asal Brasil. kini dia membela club Real Madrid, dia membela Real Madrid sejak 2009. sebelum dia membela Real Madrid dia membela AC Milan dari tahun 2003-2009. Dia umunya bermain sebagai gelandang ataupun striker (penyerang). Dia dikenal memiliki dribble yang sangat baik dan memiliki umpan-umpan akurat.